29 November 2007

The Nutcracker Show

Hi, long time no see :D

Last Saturday and Sunday (24-25 Nov) I was asked to help Namarina Youth Dance (NYD) in their 2nd season's performance, titled Nutcracker: Magical Journey of Dance. It is a musical drama with Ballet-Jazz-Dance performance. Dalam Nutcracker versi NYD, tikus-tikus diganti dengan kuman. Gue bantu di drama sama dansa nya. Latihannya sih udah dari beberapa bulan sebelumnya, dan latihan intensif (baca: setiap hari!) itu 2 minggu sebelum hari H. Cape bos! 9am-5pm di kantor, langsung cabut ke Namarina Pusat Halimun untuk latihan 6pm-selesai (which is kadang jam 9.30, kadang jam 11 tergantung mood miss-miss (pelatih-red) untuk meng(h)ajar kami lebih lanjut). Untung kereta ke jakarta gak penuh2 amat jam 5, kalo penuh gue bakal sering bolos d :P

And then at last the day came. Anak2 NYD sih ngakunya kalau hari show kaya gini mereka seharusnya ngerasa grogi, susah ngomong dll dsb gitu deh, tapi mungkin karena kehadiran kami-kami ini yang lucu-lucu dan keren-keren *aduh* atmosfirnya jadi gak ada tegang-tegangnya gitu :)) I think the special thanks should be addressed to Zico *ane kurang ape? mau fulus?* :))

Performance-nya sendiri... gue sih belum pernah nonton performance sejenis ini, lagian selama show kan gue di belakang panggung atau di panggung langsung, jadi penilaian bagus atau tidaknya gue serahkan kepada penonton :P Daniel says udah ada yang upload performance ini ke Youtube, so you can probably search it and ask the uploader :P Atau baca koran Suara Pembaharuan kalo gak salah. Ada 4 kali pertunjukan dalam 2 hari, sekali pertunjukan aja udah cape gimana 4 kali coba, mantep banget deh rasa badan gue hari senin :)) dan imho pertunjukan yang paling bagus itu adalah pertunjukan pertama (untuk pers) dan pertunjukan terakhir (minggu sore).

Kesan di gue sendiri? Hm... I would say... SERU BANGET! :) I got new experiences, The Snowflakes nya gue suka banget, Waltz of the Flowers ballet nya gue suka banget, trepak nya gue suka banget, the duet Gladys-Rico sip banget, Sugi the super-aerobic-man keren abis, penonton sesi terakhir really supportive (which really raise your spirit), dan terutama orang-orang yang terlibat dalam pembuatannya sangat menyenangkan ^____^ Some of them asked whether I would participate again if there's another show, I say I'd love to :)

Anyway, I would like to say thanks to Miss Dinar, Miss Linny, Miss Susi, Pak Roeby, my wife-in-drama Tania *anak kita mana???*, my partner (in waltz and crime) and trusted source of gossips and ember-bocor-parah-banget-deh-tapi-bocor-ke-gue-gapapa-kok Listy :D, my partner (in rumba) and the thank-God-you-have-car (and nice conversations of course! :D) Truly, my partner (in Tango) and where's-the-Nutcracker-soundtrack-i-asked?T_T Inesz, dan banyak lagi (Cindy, Lita, Rico, Riri, Lois, Suryadi, Zico, Gladys, Daniel, Hilmy *lu bedua perlu dimasukin di sini gak sih sebenarnya*, Om Yos, Tyas, Saskia, Evita, Yunita, Irninta dan lain-lain yang kalau diketik satu-satu tangan gue cape banget :P) Thank you guys n galz, you're all great! It's nice to know you all :D *errrrhh... kok berasa gue yang konser gini yak*

Oh iya, poto-poto! Gue baru dapet dari satu orang yaitu Daniel, dan sebagian itu blur jadi agak2 mengecewakan. Jadi dimasukin dikit aja dulu ya, ntar gue update lagi, n maap kalo ada yang agak2 gak fokus :)














































7 komentar:

Anonim mengatakan...

Damn, you're cool! Namarina itu salah satu tempat kursus balet ternama di ibukota loh. Mantaf mantaf..

Anonim mengatakan...

wuihhhhhh!!! Keren, mot!

Anonim mengatakan...

sumpritt, lo keren banget di fotonya mot :D hihi, asikkk...ramot dikelilingin cewe2 nihh...

jpmrblood mengatakan...

Don't worry a f*g like him wouldn't do much. :))

Becanda, Mot. Berarti abis ini kita bisa Dablo lagi?

Anonim mengatakan...

keren foto2nya... warna warni gtu

Anti nonton tuh..

Ramot mengatakan...

hihihi makasih makasih (kecuali jepe)

Anonim mengatakan...

wuuaahh.. keren mot ^^! coba gue bisa nonton..
ah, jadi pengen ikutan. susah ga sih dansanya?